Operasi Aritmatika
& Logika
BY: Masdika Rizky
·
Operator
aritmatik
·
Pemanfaatan
operator Aritamatika
·
Fungsi
Aritmatika
Operator aritmatika
Arithmetic
Operator (operator aritmatika) adalah operator yang digunakan untuk
melaksanakan operasi aritmatika. Operator Boolean atau Operator Logika adalah
operator yang digunakan untuk melakukan operasi logika yaitu operator yang
menghasilkan nilai TRUE (benar) atau FALSE (salah)
pemanfaatan operator aritmatika
untuk menyelesaikan berbagai masalah
sehari-hari dengan memanfaatkan Freepascal.
Tujuan dari
penyelesaian masalah di atas adalah untuk mencari jumlah dan rata-rata laba
dari perusahaan
komputer. Untuk menyelesaikan masalah tersebut dengan bahasa pemrograman
Pascal, kita
perlu merancang program yang dapat menghitung jumlah dan rata-rata laba dari
kelima unit
penjualan perusahaan komputer tersebut.
Fungsi Aritmatika
Fungsi
Aritmatika
Fungsi
aritmatika adalah suatu fungsi matematika sederhana pada Microsoft Excel yang
terdiri dari penjumlahan,pengurangan,perkalian,pembagian,dan gabungan.
Ciri-ciri dari
fungsi ini maupun fungsi-fungsi lain antara lain :
* · Diawali
dengan “=”
* · Memasukkan
letak data ketika menuliskan rumus.
Langkah-langkah
dari fungsi aritmatika :
* Letakkan
pointer di kolom yang berisi data yang akan
dijumlah,dibagi,dikurangi,dikali,dan gabungan.
* Diawali dengan
“=” kemudian memasukkan letak data ketik menuliskan rumus lalu enter atau klik
data yang berada disel.
Keterangan :
-Pejumlahan =
menjumlahkan satu angka bilangan dengan angka bilangan yang lain. Contoh :
=B9+C9+D9+E9
-Pengurangan =
mengurangkan satu angka bilangan dengan angka bilangan yang lain.
Contoh :
=B7-C7-D7-E7
-Perkalian = mengalikan
satu angka bilangan dengan angka bilangan yang lain. Contoh : =B7*C7*D7*E7
-Pembagian =
membagi satu angka bilangan dengan angka bilangan yang lain. Contoh :
=B6/C6/D6/E6
– Gabungan =
gabungan dari beberapa aritmatika (+,-,/,dan *) dan gabungan. Contoh :
=B6+C6*D6-E6 (angka yang berada dalam kurung dikerjakan duluan).
contoh fungsi aritmatika pada freepascal
:
ABS
ABS merupakan
fungsi matematika dalam pascal yang berguna untuk menghasilkan nilai mutlak
dari sebuah
bilangan negatif . Sintax : ABS(x)
FRAC
Merupakan fungsi
matematika dalam Pascal yang berguna untuk menghasilkan nilai desimal dari
bilangan real.
Sintax : FRAC(x)
INT
Berguna untuk
membulatkan angka pecahan menjadi sebuah bilangan bulat positif. Sintax :
INT(x). LN
Berfungsi untuk
menghasilkan nilai logaritma dari sebuah bilangan. Sintax : Ln(x)
SIN
Sintaks sin
berfungsi untuk menghitung nilai sinus dari sebuah bilangan yang biasanya
digunakan
untuk menghitung
sudut tertetu dari 0 derajat samapi 360 derajat pada operasi metematika. Sintax
: Sin(x).
SQR
Berfungsi untuk
melakukan perhitungan kuadrat dari sebuah bilangan. Sintax : SQR(x)
SQRT
Berfungsi untuk
melakukan penghitungan akar kuadrat dari sebuah bilangan. Sintax : Sqrt(x)
PRED
Perintah PRED
digunakan untuk menghsilkan nilai yang lebih kecil darinya. Perintah PRED hanya
dapat digunakan
pada tioe data numerik, character dan boolean. Sintax : PRED(x)
SUCC
Perintah SUCC
digunakan untuk menghasilkan nilai yang lebih besar darinya. Sama seperti
perintah PRED,
SUCC hanya dapat digunakan pada tipe data numerik, karakter dan boolean.
Sintax : SUCC(x)
ODD
Digunakan untuk
menentukan sebuah bilangan apakah termasuk bilangan ganjil atau bukan.
Output dari
operasi out adalah boolean. Sintax : ODD(x)
INC
Digunakan untuk
menambah nilai bilangan numerik sebesar 1. Sintax : INC(x)
DEC
Digunakan untuk
mengurangi nilai bilangan numerik sebesar 1. Sintax : DEC(x).
Sekolah :
SMK ISLAM 1 BLITAR
Motto :
Pengetahuan adalah kekuatan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar